Jumat, 27 September 2019

Rover | Cara Membuat Sistem Mekanika Robot menggunakan Mainan Bekas, Murah !!!


Salah satu bagian penting dalam pembuatan Robot adalah part Mekanik. Bagian ini berfungsi sebagai penggerak Robot itu sendiri, bisa diibaratkan Robot tanpa Mekanik sama seperti Es Teh tanpa Es. Yang menjadi kendala bagi sebagian orang, bagian mekanik yang konvensional biasanya mahal, satu Motor DC dilengkapi Gearbox biasanya seharga Rp30.000. Pada artikel ini akan dikutip video cara pembuatan Sistem Mekanika Robot sederhana yang saya sebut "Rover" yang dibuat dari mainan tank bekas, memiliki 2 Motor DC dilengkapi Gearboxnya, dengan harga yang sangat terjangkau, total biaya pembuatan tidak lebih dari Rp40.000. Penasaran ? Check This Out !!!


Tidak ada komentar:

Posting Komentar